Rabu, 23 Maret 2011


JUDUL : A MOMENT TO REMEMBER
ASAL FILM : KOREA

Awal cerita bermula dari pertemuan yang tidak disengaja antara chul-soo dengan su-jin di sebuah toko, saat itu su-jin yang lupa mengambil dompet dan minuman coca cola yang ia beli kembali ke toko itu,kemudian ia mengira chul-soo yang baru ke keluar toko dengan membawa sebotol minuman coca cola di tangannya adalah minuman yang ia beli,lalu su-jin langsung merebut dan ia habiskan coca cola itu dalam satu tegukan tanpa peduli dengan pria itu. Kemudian su-jin langsung menuju meja kasir untuk menanyakan dompetnya yang tertinggal, petugas kasir pun memberikannya dompet dan sebotol coca cola. Su-jin sangat terkejut karena ia telah mengira pria tadi yang mengambil minumannya, ia segera mencari pria tersebut dan ingin minta maaf, tetapi pria itu sudah pergi.
singkat cerita chul-soo tenyata adalah karyawan dari ayah su-jin, kemudian mereka saling jatuh cinta dan setelah dengan susah payah, mereka mendapatkan restu dari orang tua su-jin, terutama ayah su-jin. Kehidupan pernikahan mereka sangat bahagia hingga suatu hari su-jin di diaknosa dokter bahwa ia terjangkit penyakit ALZEIMER, yaitu sebuah penyakit yang membuat seseorang perlahan-lahan akankehilangan ingatannya dan kemudian lama kelamaan akan berujung kepada kematian.
Chul-soo sangatlah mencintai istrinya, sehingga ia bersikeras untuk selalu merawat istrinya, walaupun pada akhirnya semua terasa sangat berat, saat su-jin lupa siapa dirinya sendiri, iya berubah menjadi seperti seorang bayi, ia memerlukan bantuan dalam segala hal, namaun chul-soo tetap sayang dan cinta dengan istrinya, ia terus sabar merawat istrinya itu,walaupun sang istri juga lupa tentang suaminya. . . . .

^_^
Hick. . . . hich
Cerita film ni bikin melow marsmelow banget friens, wajib di tonton ya, mungkin ceritanya lebis seru kalo di tonton langsung,hehehehe. Cerita yang intinya tentang suami yang sayang banget sama istrinya, dan nerima keadaan istrinya gimnapun itu, so sweet banget dech pokoknya . . . . .
*Slamat nonton ya*

Tidak ada komentar:

Posting Komentar